( Matematika ) 1.) Bu Sonia membuat sayur lodeh, ikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari velyta1611 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

( Matematika )1.) Bu Sonia membuat sayur lodeh, ikan goreng, dan telur balado untuk makan siang. Masing masing makanan membutuhkan waktu 45 menit untuk dimasak . Berapa lama waktu yang dibutuhkan Bu Sonia untuk memasak ?

( soal bahasa Indonesia )

2.) Sebutkan hak hak kita di masyarakat!
3.) Mengapa pelaksanaan HAK dan kewajiban harus seimbang?

( Soal A. B. C. D. ✍️ )

4.) Sebelum membuat ringkasan bacaan kita harus ....
A. Mencatat hal hal yang penting
B. Membaca bacaan tersebut
C. Menentukan ide pokok bacaan
D. Mengembangkan ide pokok

5. Berikut ini merupakan bahan yang dapat dijadikan sebagai bahan baku pembuatan biogas adalah ...
A. Singkong
B. Jagung
C. Matahari
D. Kotoran hewan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

MATEMATIKA

Dik : Bu Sonia membuat sayur lodeh, ikan goreng, dan telur balado untuk makan siang. Masing masing makanan membutuhkan waktu 45 menit untuk dimasak

Dit : Berapa lama waktu yang dibutuhkan Bu Sonia untuk memasak?

LANGKAH KERJA

3 jenis makanan × 45 menit = 135 menit

Jadi bu Sonia membutuhkan waktu 135 menit untuk memasak 3 jenis makanan yaitu sayur lodeh, ikan goreng, dan telur balado

BAHASA INDONESIA

1. -Berhak mendapatkan tempat tinggal

-Berhak mendapatkan perlindungan

-Berhak mendapatkan layanan kesehatan

-Berhak mendapatkan listrik

2. Jika pelaksanaan hak dan kewajiban tidak seimbang maka akan menimbulkan ketidak adilan bagi satu pihak atau beberapa pihak lainnya

SOAL ABCD

4. B. Membaca bacaan tersebut

5. D. Kotoran hewan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LillaAmara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22