sikap yang harus dijunjung tinggi oleh bangsa indonesia pada masa

Berikut ini adalah pertanyaan dari Pialubis8653 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sikap yang harus dijunjung tinggi oleh bangsa indonesia pada masa reformasi adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sikap yang harus dijunjung diantaranya adalah :

  • Sikap saling tolong menolong,
  • Sikap rela berkorban,
  • Sikap bijaksana dalam berpendapat,
  • Sikap saling menghargai,
  • Sikap nasionalisme,
  • Sikap peduli terhadap sesama.

Pembahasan:

  • Masa reformasi adalah masa atau era pasca pemerintahan Presiden Suharto, yang dimulai pada tahun 1998, tepatnya pada masa setelah Presiden Suharto mengundurkan diri di tanggal 21 Mei tahun 1998.
  • Mundurnya Presiden Suharto digantikanoleh wakil Presidennya yaituB.J. Habibie.
  • Maksud dari istilah reformasiini adalahmerujuk pada suatu perubahan secara drastis yang dilakukan oleh masyarakat atau negara, yang dimaksudkan untuk membuat perubahan dalam bidang sosial, politik, ataupun agama.
  • Era reformasi disebabkan oleh krisis ekonomi yang melanda dan menurunnya kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah saat itu atau Presiden Suharto.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang era reformasi dapat dipelajari di yomemimo.com/tugas/9730889

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Aug 22