1. apa yang kamu ketahui mengenai gaya dan gerak? 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari cindaganabila pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

1. apa yang kamu ketahui mengenai gaya dan gerak?2. Tuliskan 3 contoh peristiwa yang membuktikan gaya dapat mengubah bentuk benda!
3. Jelaskan hubungan gaya dan gerak pada gambar pegunungan?
4. Tuliskan 3 contoh peristiwa yang membuktikan gaya dapat mengubah arah gerak benda!
5. apa pengaruh gaya pada peristiwa pengereman sepeda? jelaskan!


TOLONG DI BANTU YAH (:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Gaya adalah tarikan, dorongan, tendangan, atau apapun yang membuat benda bisa bergerak.

Gerak adalah perubahan posisi suatu benda dengan titik acuannya.

2. 3 contoh peristiwa yang membuktikan gaya dapat mengubah bentuk benda, yaitu :

  • Bermain plastisin.
  • Kertas yang diremas.
  • Telur yang jatuh ke bawah.

3. Mohon maaf saya kurang mengerti di soal yang ke 3..karena tidak ada gambar pegunungannya..

4. 3 contoh peristiwa yang membuktikan gaya dapat menggubah arah gerak benda, yaitu :

  • Bermain ayunan.
  • Membelokkan setir mobil.
  • Perputaran mainan gangsing.

5. Pengaruh gaya pada peristiwa pengereman seperate adalah gaya gesek yang bisa menghetikan laju dari sepeda yang kita naiki.

Pelajari Lebih Lanjut :

  • Jelaskan pengaruh gaya pada peristiwa pengereman sepeda, bisa dilihat disini :

yomemimo.com/tugas/15629690.

  • 3 contoh peristiwa yang menunjukkan bahwa gaya dapat mengubah arah gerak benda :

yomemimo.com/tugas/1891112.

  • Tuliskan 5 contoh kegiatan yang membuktikan bahwa gaya dapat merubah bentuk benda :

yomemimo.com/tugas/887903

Mapel : IPA ✅

Segitu saja penjelasan saya kali ini..

Mohon maaf jika ada kesalahan dalam menyampaikan informasi..

Semoga Jawaban Saya Membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HaniefNaufal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21