Artikan Sandi Morse Berikut : .--. / .-. / .-

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaskia1822 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

Artikan Sandi Morse Berikut : .--. / .-. / .- / .--- / .- // -- / ..- / -.. / .- // -.- / .- / .-. / .- / -. / .- //​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Artinya adalah PRAJA MUDA KARANA.

Simak penjelasan berikut.

PENDAHULUAN

Morse adalah salah satu jenis sandi yang sering dipergunakan di seluruh belahan dunia. Selain morse, ada jenis sandi lain, di antaranya sandi angka, sandi nomor, dan semaphore. Salah satu kegiatan yang mempelajari dan menggunakan morse yaitu Kepanduan atau Pramuka.

Morse pertama kali ditemukan oleh seorang penemu sekaligus seniman asal Amerika yang bernama Samuel Finley Breese Morse. Ia lahir di Charlestown, Amerika Serikat, pada tanggal 27 April 1791. Dan meninggal pada tanggal 2 April 1872 di New York, Amerika Serikat.

Untuk membaca morse terbilang mudah. Per huruf dipisah oleh satu garis miring (/) dan satu kata diakhiri oleh dua garis miring (//).

Berikut adalah abjad (huruf alfabet) serta bentuk dalam sandi morsenya.

  • A = •–
  • B = –•••
  • C = –•–•
  • D = –••
  • E = •
  • F = ••–•
  • G = ––•
  • H = ••••
  • I = ••
  • J = •–––
  • K = –•–
  • L = •–••
  • M = ––
  • N = –•
  • O = –––
  • P = •––•
  • Q = ––•–
  • R = •–•
  • S = •••
  • T = –
  • U = ••–
  • V = •••–
  • W = •––
  • X = –••–
  • Y = –•––
  • Z = ––••

PEMBAHASAN

Pada soal, diminta untuk menerjemahkan sandi morse. Berikut adalah penjelasan serta jawabannya.

•––•/•–•/•–/•–––/•–/ = PRAJA

––/••–/–••/•–// = MUDA

–•–/•–/•–•/•–/–•/•–// = KARANA

KESIMPULAN

•––•/•–•/•–/•–––/•–// ––/••–/–••/•–// –•–/•–/•–•/•–/–•/•–//

Arti morse di atas adalah PRAJA MUDA KARANA.

__________________

 ̄ ̄ ̄ ̄ ̄ ̄ ̄ ̄ ̄ ̄

:: semoga membantu ::

Pelajari Lebih Lanjut

Mengartikan sandi morse:

  1. yomemimo.com/tugas/36497502
  2. yomemimo.com/tugas/2348467
  3. yomemimo.com/tugas/9225735
  4. yomemimo.com/tugas/36415290
  5. yomemimo.com/tugas/1126722

Detail Jawaban

  • Jenjang: SD
  • Mapel: Bahasa Lain
  • Materi: Sandi Pramuka
  • Kode: 18
  • Kata kunci: mengartikan morse, sandi, pramuka, pandu

#SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh slzrn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 17 Jul 20