1. Apa yang kamu ketahui tentang air permukaan?2. Berikan contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari teguhd159 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apa yang kamu ketahui tentang air permukaan?2. Berikan contoh air permukaan!
3. Apa yang kamu ketahui tentang air tanah?
4. Bagaimana proses terbentuknya air tanah?
5. Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi ketersediaan air tanah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jawabanya adalah

1.air permukaan merupakan air yang terkumpul di atas

tanah atau di mata air, sungai danau, lahan basah atau

laut.

2.tiga contoh air permukaan adalah danau,sungai,dan rawi.

3.air tanah adalah semua air yang berada di dalam ruang bantuan dasar yang mengalir secara alami ke permukaan tanah melalui pancaran atau rembesan.

4.air tanah terbentuk berasal dari air hujan dan air permukaan,yang meresap ( infiltrate ) mula-mula ke zona tak jenuh ( zone of aeration ) dan kemudian meresap makin dalam ( percolate ) hingga mencapai

zona jenuh air dan menjadi air tanah.

5.faktor-faktor yang mempengaruhi ketersediaan air tanah adalah sebagai berikut:

1.kedalaman solum atau lapisan tanah.semakin dalam lapisan tanah akan semakin banyak juga ketersediaan air yang di kandungnya.

2.kadar bahan organik tanah.

3.iklim dan vegetasi.

4.senyawa kimia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrizqyfarhan2004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21