Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini. a. Hal-hal positif apa sajakah yang dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari kentanselo pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.a. Hal-hal positif apa sajakah yang dapat ditemukan dari riwayat hidup
SantoFransikus Assisi?
b. Teladan hidup manakah yang dapat diterapkan pada masa kini dari
Santo Fransiskus Assisi? Mengapa?
c. Tuliskan pengalaman hidupmu secara singkat yang terkait dengan
keteladanan hidup Santo Fransiskus Assisi!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. pelajaran yg saya petik adalah gimana santo fransiskus mengajari umat umat pengikut kristus dan dia rela dibuli oleh kaum manapun demi memberitakan injil dan firmannya pada seluruh umat kristen  

b. Apa yang bisa kita teladani dari Santo Fransiskus?

Kita sebagai umat beriman dapat meneladani Santo Fransiskus Asisi dalam memperlakukan alam. Santo Fransiskus Asisi menunjukkan sikap hormat pada makhluk hidup karena ia melihat Tuhan di dalam setiap makhluk hidup yang ia temui

c. saya pernah melihat cacing walaupun saya jijik dgn cacing tapi saya tidak membunuhnya karena menginat teladan santo fransiskus yang harus menyayangi dan menunjukkan sikap hormat kpd hewan dan alam.

Penjelasan:

semoga membantu ya dik, jika berkenan jadikan jawaban tercerdas ya :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angellenaa01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Nov 22