18. Allah Swt tidak menghukum langsung pada manusia yang telah

Berikut ini adalah pertanyaan dari slametsuradi0735 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

18. Allah Swt tidak menghukum langsung pada manusia yang telah berbuat sala,Allah masih memberikan kesempatan hidup dan bertota kepadanya. Hal ini membaca
bahwa Allah Swt bersifat ...
A al Ghafuur
C. al Halim
B. al'Afuwwu
D As Sabur
19. Sifat al Halim Allah Swt harus diikuti oleh hamba-Nya sehingga ketika seseorang hamba
memperoleh rizki dari Allah Swt maka wajib.
A. membelikan pulsa teman
C. menyantuni kaum dhuafa
B. mengajak teman bermain game D. mengajak teman bersuka na
20. Allah Swt tidak didorong oleh sifat tergesa-gesa sehingga bergegas melakukan sesuatu
sebelum waktunya. Tetapi Allah meletakkan sesuatu dengan ukuran dan aturan tertentu
Hal ini menerangkan bahwa Allah Swt bersifat ...,
A. al Halim
C. al Afuwwu
Bas Sabur
D. al Ghafur
21. Nabi yang terkenal dengan sifat penyabarnya dalam mendapatkan cobaan dari Allah Swt,
bernama ...
A Nabi Dawud as
C. Nabi Musa as
B. Nabi Isa as
D. Nabi Ayyub as
22.nabi ayyub as ditugaskan berdakwah oleh allah swt kepada kaumnya yaitu.....
a.bani israil dan kaun amoria
b.kaum hawwariyyun
c.kaum madyan
d.kaum sodom
23.ujian pertama kali yang diberikan oleh allah swt kepada nabi ayyub as adalah....
a.istri yang durhaka
b.semua anaknya meninggal
c.sakit kulit menahun
d.sirnanya seluruh kekayaan
24.cara setan dalam menghilangkan nyawa anak anak nabi ayyub as adalah dengan....
a.memasukkan kedalam gua dan ditimbun
b.menggoyang goyangkan gedung sehingga roboh dan mereka tertimpa
c.membawa kelaut sehingga tenggelam
d.menurunkan hujan abu sehingga rumahnya tertimpa pasir
25.berikut adalah hikmah dari kisah nabi ayyub as yang dapat kita ambil sebagai teladan kecuali........
a.setiap penyakit hanya dokter yang bisa memberikan obatnya
b.istri yang sholehah akan bersama suami dalam suka dan duka
c.hendaknya kita bersabar dalam menghadapi cobaan
d.kita hendaknya beriman kepada allah swt dangan iman yang benar


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

18. C. Al-Halim

19. C. menyantuni kaum dhuafa

20. B. As-Sabur

21. D. Nabi Ayyub as

22. A. bani israil dan kaun amoria

23. D.sirnanya seluruh kekayaan

24. B. menggoyang goyangkan gedung sehingga roboh dan mereka tertimpa

25. A. setiap penyakit hanya dokter yang bisa memberikan obatnya

MAPEL : PAI / AKIDAH AHLAK

KELAS : 6

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nisaofficial1710 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Jun 21