Berikut ini adalah pertanyaan dari fitrianaswa993 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

! QUIS CHECK !1. jelaskan kepribadian umar bin Khattab.
2. bagaimana kehidupan Umar bin Khattab sebelum masuk Islam?
3. tuliskan tiga jasa Khalifah Umar bin Khattab dalam memajukan agama Islam!
4. tuliskan tiga lembaga pemerintahan yang di bentuk pada zaman Khalifah Umar bin Khattab.
5. tuliskan tiga sifat kepemimpinan Khalifah Umar bin Khattab yang sangat terkenal. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Sifat pemberani adalah sifat dasar yang dimiliki Umar bin Khattab sebelum masuk Islam. Maka ketika beliau masuk Islam sifat pemberani ini beliau arahkan dalam membela da`wah Rasulullah SAW. Orang yang berani terang-terangan melakukan hijrah ke kota Madinah adalah Umar bin Khattab.

2.Sebelum masuk Islam,umat melakukan adat istiadat jahiliyah,Antara lain pernah mengubur putrinya hidup-hidup Dan sesorang peminum berat.Beliau sangat memusuhi Dan membeci Islam,suatu hari umar mencari nabi Muhammad saw untuk membunuhnya

3. 1.Jasa Besar Dalam Menjaga Al-Qur'an. ...

2.Jasa Besar Dalam Penyebaran Islam di Seluruh Dunia. ...

3.Jasa Besar Dalam Penentuan Awal Tahun Hijriyyah. ...

4.Jasa Besar Dalam Mensyariatkan Shholat Tarawih Berjamaah 20 Rokaat.

penjelasan: nomer itu aja yang saya tahu

maaf kalau Salah

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sekararum02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Jun 21