Jawablah pertanyaan berikut!1. Apa isi lagu yang berjudul “ Anak

Berikut ini adalah pertanyaan dari jabbarjebe pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawablah pertanyaan berikut!1. Apa isi lagu yang berjudul “ Anak Kambing Saya"?
Jawab: ........
2. Bagaimana tempo dalam lagu yang berjudul " Anak Kambing Saya"?
Jawab: .........
3. Sebutkan nada yang termasuk nada rendah!
Jawab: .........
4. Sebutkan nada yang termasuk nada sedang!
Jawab: ........
5. Sebutkan nada yang termasuk nada tinggi!
Jawab: .....


Jawab plisss bentar lagi mau dikumpul ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Lagu "Anak Kambing Saya" diartikan sebagai lagu yang girang. Namun, menurut beberapa orang, lagu ini bermakna orang tua yang mencari anaknya. Kegirangan dalam lagu ini mengartikan tentang kebersamaan dan persahabatan anak dengan orang tuanya. Lagu ini berbentuk bagaikan sebuah sesi tanya jawab

2. Tanda Tempo Dalam lagu Anak Kambing Saya adalah a Allegro andante moderato

3&4&5. Nada yang dari nada rendah ke tinggi = do re mi fa sol la si do

maaf ya kalau salah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liaF2q dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21