Perolehan bahasa anak dimulai ketika bayi dan berkembang sesuai usianya.

Berikut ini adalah pertanyaan dari evifitrianiokey9320 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perolehan bahasa anak dimulai ketika bayi dan berkembang sesuai usianya. jelaskan proses perkembangan bahasa anak menurut teori empiris

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Proses perkembangan anak, menurut teori empiris yaitu perkembangan bahasa anak diperoleh dari pengamalan seseorang yang didapat selama perkembangan sejak lahir hingga dewasa.

Pembahasan :

Teori empiris merupakan perkembangan individu yang dipengaruhi oleh pengalaman yang diperoleh selama perkembangan manusia sejak lahir hingga dewasa. Berdasarkan teori ini, pendidikan dan pergaulan merupakan sebuah pengalaman.

Perkembangan bahasa adalah suatu proses berkembangnya kemampuan seseorang untuk memahami dan mengucapkan kata. Seiring dan berjalannya waktu dan interaksi, kosa kata atau kemampuan bahasa seseorang juga akan ikut berkembang.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi perkembangan bahasa anak pada : yomemimo.com/tugas/15434919

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22