Q : Sumimasen artinya?..

Berikut ini adalah pertanyaan dari Animers22 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Q : Sumimasen artinya?..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sumimasen = Maaf, permisi.

Pembahasan

Ungkapan maaf adalah pengungkapan penyesalan dari kesalahan yang dilakukan kepada orang lain, yang sering digunakan ごめんなさい (gomennasai).

  • Sumimasen.

すみません (Sumimasen) sering merujuk 'permisi' bila akan bertanya, misalnya すみません、トイレはどこですか? (Sumimasen, toire wa doko desu ka?) berarti Permisi, toilet ada dimana ya?

  • Gomennasai.

ごめんなさい (Gomennasai) artinya maaf, ungkapan yang sering digunakan dan terkesan formal contoh penggunaan anak kepada orang tua, murid kepada guru dan sebagainya. Dapat disingkat jadi ごめん (gomen) terkesan informal.

  • Shltsurei.

失礼 (shltsurei) artinya 'permisi', ungkapan ini terkesan semi formal jika ingin lebih sopan tambahkan -masu = 失礼します (shltsurei shimasu).

___________________________

Pelajari Lebih Lanjut

Huruf Hiragana Jepang

yomemimo.com/tugas/45608962

Berapa huruf Jepang?

yomemimo.com/tugas/6501579

Terangkan mengenai Joshi.

yomemimo.com/tugas/46293284

___________________________

Detail Jawaban

Mapel : Bahasa Jepang

Kelas : X ( 10 ) SMA

Bab : 7 - Aisatsu

Kata kunci : Sumimasen.

Kode soal : 15

Kode Kategorisasi : 10. 15. 7

___________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KiyozatsuMakanema dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Apr 22