Berikut ini adalah pertanyaan dari winarnisetiya4815 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
ヒルダ 「ひるだ」Hiruda : Hilda
Pembahasan
Nama Yang Masuk Kedalam Bahasa Jepang , Tentunya akan Kita Tuliskan Menggunakan Sistem Penulisan Katakana.
ヒルダ 「ひるだ」
- ヒ ( Hi )
- ル ( Ru )
- ダ ( Da )
Huruf "L" Kita Ubah Menjadi "R"
- Huruf "R" Tersebut Tidak Memiliki Vokal , Maka Huruf "R" Tersebut Menjadi "Ru"
Katakana
ア イ ウ エ オ | a - i - u - e - o |
カ キ ク ケ コ | ka - ki - ku - ke - ko |
サ シ ス セ ソ | Sa - shi - su - se - so |
タ チ ツ テ ト | Ta - chi - tsu -te - to |
ナ ニ ヌ ネ ノ | na - ni - nu - nu - no |
ハ ヒ フ ヘ ホ | ha - hi - fu - he - ho |
マ ミ ム メ モ | ma - mi - mu - me - mo |
ヤ ユ ヨ | Ya - yu - yo |
ラ リ ル レ ロ | Ra - ri - ru - re - ro |
ワ ヲ | wa - Wo |
ン | N |
。。。。。。。。。。。。
ガ ギ グ ゲ ゴ | ga - gi - gu - ge - go |
ザ ジ ズ ゼ ゾ | za - ji - zu - ze - zo |
ダ ヂ ヅ デ ド | Da - ji - du - de - do |
バ ビ ブ ベ ボ | ba - bi - bu - be - bo |
パ ピ プ ペ ポ | pa - pi - pu - pe - po |
_____________________________
Pelajari lebih lanjut
Sistem Penulisan ( Huruf Hiragana, dan Katakana )
Contoh Nama yang masuk kedalam bahasa Jepang
_____________________________
Detail Jawaban
Kategori Umum: N5 Bab 1
____________
Kategori Sekolah:
Mapel: Bahasa Jepang
Kelas: 10
Materi: Katakana
Kode soal: 15
Kode kategori: 10.15.4
==================
Pembahasan
- Katakana
__________________
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dekukatsu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 Aug 21