Berikut ini adalah pertanyaan dari dseinbcse59 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Godan Doushi)
Kelompok kata kerja yang pertama adalah Godan Doushi, kata kerja kelompok ini memiliki ciri yang sangat dominan karena memiliki sembilan bunyi akhiran yang berbeda. Berikut ini 9 akhiran tersebut beserta contoh kata kerjanya :
U (う)
Au (会う) : Bertemu
Kau (買う) : Membeli
Tsukau (使う) : Memakai
Warau (笑う) : Tertawa
Mayou (迷う) : Bingung
Tsu (つ)
Tatsu (立つ) : Berdiri
Matsu (待つ) : Menunggu
Ru (る)
Hashiru (走る) : Berlari
Kakaru (掛かる) : Memerlukan
Noru (乗る) : Naik (Kendaraan)
Agaru (上がる) : Naik (Tangga)
Tooru (通る) : Melewati
Noboru (登る) : Mendaki
Kaeru (帰る) : Pulang
Mu (む)
Sumu (住む) : Tinggal
Yomu (読む) : Membaca
Nomu (飲む) : Minum
Yasumu (休む) : Istirahat
Nu (ぬ)
Shinu (死ぬ) : Mati
Bu (ぶ)
Asobu (遊ぶ) : Bermain
Ku (く)
Hataraku (働く) : Bekerja
Iku (行く) : Pergi
Hiku (引く) : Menarik
Aruku (berjalan) : Berjalan
Gu (ぐ)
Oyogu (泳ぐ) : Berenang
Kagu (嗅ぐ) : Mencium
Isogu (急ぐ) : Bergegas
Su (す)
Hanasu (話す) : Berbicara
Kaesu (返す) : Mengembalikan
Dasu (出す) : Mengeluarkan
Osu (押す) : Menekan
Watasu (渡す) : Menyerahkan
Inchidan Doushi)
Kelompok kata kerja dalam bahasa jepang yang kedua adalah kelompok Inchidan Doushi, kata kerja kelompok hanya memiliki dua akhiran bunyi, yaitu:
Iru (いる)
Miru (見る) : Melihat / Menonton
Iru (いる) : Ada (manusia/hewan)
Mochiiru (用いる) : Memakai / Menggunakan
Shiiru (強いる) : Memaksa
Anjiru (案じる) : Memikirkan
Eru (える)
Mieru (見える) : Melihat
Ueru (植える) : Tumbuh
Oshieru (教える) : Mengajar
Kaeru (変える) : Menukar
Kotaeru (答える) : Menjawab
Fukisoku Doushi)
Kelompok kata kerja yang ketiga adalah Fokusoku Doushi, kata kerja jenis ini juga sama dengan yang kedua, yakni hanya memiliki 2 akhiran bunyi saja yaitu, Kuru 来る (Datang) dan Suru する (Melakukan). Namun khusus untuk kata “Suru”, biasanya hanya digunakan untuk kata kerja yang berasal dari kata kerja atau bisa juga digunakan untuk merubah kata benda menjadi kata kerja. Berikut ini beberapa contoh kalimat yang menggunakan akhiran “Suru”:
Shiai 試 合 (Pertandingan) menjadi Shiai Suru 試 合す (Bertanding)
Benkyou 勉 強 (Pelajaran) menjadi Benkyou Suru 勉 強する (Belajar)
Setsumei 説 明 (Keterangan) menjadi Setsumei Suru 説 明する (Menerangkan)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viamaulidafitry03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 11 May 22