Jelaskan perbedaan partikel で dan に yang dalam bahasa Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan perbedaan partikel で dan に yang dalam bahasa Indonesia bisa diartikan sebagai "di"​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

╭─────── ೄྀ࿐ ˊˎ

╰─➤ JAWAB + PENJELASAN :

Kedua partikel ini dalam bahasa Indonesia bisa diartikan sebagai "di". Namun ada perbedaannya, yaitu :

Partikel で (de)digunakan untuk menunjukkan"tempat aktivitas".

Partikel に (ni)digunakan untuk menunjukkan"titik akhir".

Contoh :

公園でゴミを捨てます

= Kouen de gomi o sutemasu

= Membuang sampah di taman

*Taman di sini sebagai "tempat aktivitas" dari pelaku. Jadi, pelaku melakukan "membuang sampah" nya di taman.

=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=-=

公園にゴミを捨てます

= Kouen ni gomi o sutemasu

= Membuang sampah di taman

*Taman di sini sebagai "titik akhir" dari sampahnya. Jadi, "sampah" nya dibuang di taman.

Keterangan :

  • 公園 (kouen) = taman
  • ゴミ (gomi) = sampah
  • 捨てます (sutemasu) = membuang

╭─────── ೄྀ࿐ ˊˎ

╰─➤ PELAJARI LEBIH LANJUT :

Partikel bahasa Jepang :

yomemimo.com/tugas/41036735

yomemimo.com/tugas/26192315

yomemimo.com/tugas/13512315

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AzukaHilmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jan 22