Berikut ini adalah pertanyaan dari milasetya01 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban dan Penjelasan:
きのう の よる てれび を みました
kinou no yoru terebi o mimash1ta
kemarin malam menonton televisi
arti per kata :
きのう =kinou = kemarin
の = no= partikel
よる = yoru = malam
てれび = terebi = televisi
を = o = partikel
みました = mimash1ta = melihat (bentuk lampau)
______
penjelasan partikel
- を (o)
menandai objek tata bahasa dari sebuah kalimat. Ini mengikuti kata benda dan frase kata benda.
pola kalimat = Kata benda + o (を) + kata kerja
- の (no)
menunjukkan kepemilikan . Dalam struktur A no B, B milik A, namun, banyak kata benda bertindak seperti kata sifat jika diikuti oleh no.
Ini secara langsung mengikuti kata benda dan frase kata benda.
pola kalimat = Objek1 + の + Objek2
_______
Pelajari Lebih Lanjut
- partikel-partikel dalam nihongo
_______________________
Detail Jawaban
Kategori Umum
|| Sub Bab : JLTP Level N5
___________
Kategori sekolah :
Mapel: Bahasa Jepang
Kelas: 10
bab : 5
Materi: partikel
Semester: 1
Kata kunci: partikel
kode soal : 15
kode kategorisasi : 10.15.5
semoga membantu :)
良い一日を !!!!!!!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh karisema dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 06 Jan 22