sebenarnya makna suki desu dan daisuki itu apa? jika teman cowok

Berikut ini adalah pertanyaan dari devolt4 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebenarnya makna suki desu dan daisuki itu apa?jika teman cowok bilang ke teman ceweknya daisuki desu itu maksudnya apa ya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suki artinya Suka (dalam artian luas) sedangkan Daisuki artinya Aku menyukaimu.

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Pembahasan

Suki (好き) adalah kata dasar Bahasa Jepang yang artinya Suka. Suka disini maknanya luas, dan tidak selalu merujuk ke perasaan suka dengan orang lain. Sebenarnya suki desu itu kurang cocok digunakan karena suki termasuk kata kerja. Setiap kaya kerja lebih baik menggunakan akhiran -masu. Tapi, tidak salah jika kita menggunakan desu agar kalimatnya bernilai sopan. Contoh :

Saya Suka olahraga di pagi hari

私は朝の運動が好きます。

私は朝の運動が好きです。

(Watashi wa asa no undoo ga sukimasu)

(Watashi wa asa no undoo ga sukidesu)

grammarly :

  • 私 (Watashi) - Saya
  • は (Wa) - partikel subjek & penerangan
  • の - partikel kepemilikan
  • 運動 (Undoo) - Olahraga
  • が (Ga) - penanda kerja
  • 好き (suki) - suka
  • ます (masu) - akhiran untuk kalimat kerja
  • です (desu) - akhiran untuk mempersopan kalimat.

Sedangkan Daisuki (だい好き) adalah kata serapan dari suki (好き) yang artinya suka dan dai (だい) berarti besar/luas. Jadi, Daisuki adalah perasaan suka dalam skala besar yang merujuk ke rasa cinta.

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Pelajari Lebih Lanjut

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Detail Jawaban

Kelas : 10

Mapel : Bahasa Jepang

Materi : Partikel

Kode : 10.15.5

Kata Kunci : daisuki, suki, partikel desu, partikel masu, arti suki, arti dai, arti daisuki

#SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh æxologyz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 16 Jul 15