soal pts bahasa jepang kelas 12​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yahyasegaff04 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Soal pts bahasa jepang kelas 12​
soal pts bahasa jepang kelas 12​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. E
  2. A
  3. C
  4. D

Pembahasan

"Hobi" dalam Bahasa Jepang disebut dengan 趣味 (Shumi). Untuk menyatakan hobi kita dalam Bahasa Jepang, dapat menggunakan pola kalimat berikut.

=> Watashi no shumi wa [...] desu.

=> Hobi saya [...].

*'Watashi no' bisa dihilangkan jika lawan bicara sudah mengetahui bahwa subjeknya adalah kita sendiri.

Contoh-contoh hobi dalam Bahasa Jepang antara lain adalah sebagai berikut.

  • Anime o miru koto (Menonton anime)
  • Ongaku o kiku koto (Mendengar musik)
  • E o kaku koto (Menggambar)
  • Oyogu koto (Berenang)
  • Benkyou suru koto (Belajar)
  • Sakkaa o suru koto (Bermain bola)
  • Shashin o toru koto (Mengambil foto)
  • Gitaa o hiku koto (Bermain gitar)
  • Kosupuree o suru koto (Meng-cosplay)
  • Okashi o tsukuru koto (Membuat kue)
  • Manga o kaku koto (Menggambar komik)
  • dll...

Hobi-hobi yang saya sebutkan di atas, bisa dimasukkan ke bagian "[...]" di pola kalimat yang sudah saya berikan sebelumnya.

Contohnya sebagai berikut.

  • Watashi no shumi wa anime o miru koto desu. (Hobi saya menonton anime)
  • Watashi no shumi wa ongaku o kiku koto desu. (Hobi saya mendengar musik)
  • dll...

Untuk membuat kalimat tanya tentang hobi, dapat menggunakan pola kalimat berikut.

=> [Subjek] no shumi wa nan desuka.

=> Apa hobi [Subjek]?

*'[Subjek] no' bisa dihilangkan jika lawan bicara sudah mengetahui siapa subjeknya.

_______________________________

Pelajari Lebih Lanjut

• Hiragana, Katakana, dan Kanji

yomemimo.com/tugas/46222257

• Soal-soal tentang Joshi (partikel)

yomemimo.com/tugas/46222257

yomemimo.com/tugas/46293284

_______________________________

Detail Jawaban

Mapel : Bahasa Jepang

Kelas : 12 SMA

Materi : Shumi / Hobi

Kata Kunci : Hobi-hobi dalam Bahasa Jepang

Kode Soal : 15

Kode Kategorisasi : 12.15

_______________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22