Supotsu de( )ga ichiban suki desu ka

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuriansyahiqbal pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Supotsu de( )ga ichiban suki desu ka

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban dan Penjelasan:

すぽつ で なに が いちばん すき です か

Supotsu denaniga ichiban suki desu ka

diantara kegiatan olahraga, paling suka olahraga apa?

__________

kata yang rumpang paling tepat diisi dengan なに (nani) yg artinya "apa"

untuk menjawab pertanyaannya juga saya sediakan contoh beberapa olahraga dalam bahasa jepang.

  • jogingu (ジョギング) = Jogging
  • Basukettobooru  (バスケットボール) = bola basket
  • Futtobooru (フットボール) = sepak bola
  • Bokushingu (ボクシング) = boxing / tinju
  • dsb.

_________

Pelajari Lebih Lanjut

- penjelasan lengkap terkait "nani"

yomemimo.com/tugas/45162641

___________________________

Detail Jawaban

Kategori Umum

|| Sub Bab : ungkapan

____________

Kategori sekolah :

Mapel: Bahasa Jepang

Kelas: 10

Materi: Aisatsu

Bab: 7

Semester: 1  

Kata kunci: Aisatsu

kode soal : 15

kode kategorisasi : 10.15.7

semoga membantu :)  

良い一日を !!!!!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh karisema dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 02 Jul 23