Berikut ini adalah pertanyaan dari 99wandi99 pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. Apa bahasa jepang nya "aku pemalas"
3. Apa arti 私は怠け者です
●SYARAT●
HARUS PAKE PENJELASAN
GK MINTA BA
-Telat motonya-
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban;
▶️Nihongo lesson
N5 A
- watashi wa jouzu desu.(わたしはじょうずです)• atau (私は上手です)
- (私は怠け者です) • Watashi wa namakemono desu• atau (わたしは怠け者です)
- aku pemalas
Pembahasan
- ada dua versi Kana dan kanji.
- watashi : わたし(kana) dan 私(kanji) -> saya
- wa/ha : は berupa partikel/kata tunjuk subyek.
- jouzu : じょうず(Kana) dan 上手(kanji ) yg berarti pandai, ahli, terampil, pintar
- Desu : です: berupa partikel penegasan kalimat, yg tak memiliki arti.
- namakemono : 怠け者(kanji) dan 怠け者です: pemalas
*catatan*
私は怠け者です dan わたしは怠け者で , yg berarti "aku pemalas", jika kita ingin mengubah nya kebentuk kalimat yg sedang berlangsung "aku sedang malas, kita tambahkan partikel (~te iru) dan hilangkan kata "mono"
seperti ini:
watashi wa namake te iru Desu
yg artinya : aku lagi malas'.
~te iru, partikel yg menjelaskan untuk kegiatan yang sedang berlangsung.
- Pola kalimat
(+) Subjek + partikel (wa) + KB.sifat/benda + Desu
(-) Subjek + partikel (wa) + KB.sifat/benda + Dewa arimasen
(?) Subjek + partikel (wa) + KB.sifat/benda + Desu + partikel (ka-> ? )
(-?) Subjek + partikel (wa) + KB.sifat/benda + Dewa arimasen + partikel ka.
__________________
Detail jawaban
Mapel : Nihongo
Kategori : umum
Kelas : SMA ( bahasa Jepang umumnya utk SMA )
Level : menengah
Materi : kata sifat - N5 A
Kode mapel : 17
Kategorisasi : 10.17
- Kata kunci : pola kalimat, dan arti.
______Arigatou______
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dekukatsu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 23 Aug 21