Berikut ini adalah pertanyaan dari azaryanandien pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a. Transisi
b. Kemarau
c. Penghujan
d. Pancaroba
2. Dibawah ini wilayah dari letak astronomis Indonesia yang benar adalah:
a. Wilayah Indonesia paling Timur berada di Merauke, Provinsi Irian Jaya, yang terletak pada 141° BT.
b. Wilayah Indonesia paling Utara berada di Pulau Banda Aceh, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, yang terletak pada 6° LU,
c. Wilayah Indonesia paling Barat berada di Pulau Berhala, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, yang terletak pada 95° BT, dan
d. Wilayah Indonesia paling Selatan berada di Pulau Rote, Nusa Tenggara Timur, yang terletak pada 11° LS,
3. Christin tinggal di daerah pinggiran kota, setiap pagi dia melakukan mobilitas ke pusat kota untuk bekerja. Pada sore atau malam hari, Christin pulang kembali ke rumahnya di pinggiran kota. Kegiatan Christin merupakan contoh dari…
a. Komutasi
b. Komuter
c. Sirkuler
d. Sirkulasi
4. Dampak negatif urbanisasi yang benar adalah…
a. Berkembangnya permukiman mewah di kota
b. Berkurangnya tindak kejahatan di perkotaan
c. Aktivitas pertanian berkembang pesat karena banyaknya tenaga kerja muda yang masih produktif dan berpendidikan.
d. Meningkatnya pengangguran di kota karena sebagian urbanisan kesulitan memperoleh pekerjaan di kota
5. Dibawah ini merupakan faktor penarik urbanisasi, kecuali…
a. Tersedianya fasilitas transportasi dan komunikasi yang memadai di perkotaan.
b. Lapangan kerja di desa jauh lebih baik dibandingkan dengan di kota yang umumnya hanya pertanian
c. Tersedianya fasilitas pendidikan yang memadai.
d. Tersedianya fasilitas hiburan, olah raga, kesehatan dan rekreasi yang beragam.
6. Dibawah ini yang bukan merupakan tujuan konsumsi rumah tangga keluarga adalah…
a. Menjaga keamanan dan kesehatan
b. Memenuhi kebutuhan hidup / kelangsungan hidup
c. Menjual kembali barang yang sudah tidak terpakai
d. Mempertahankan status sosial
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.a transasi
2.b. Wilayah Indonesia paling Utara berada di Pulau Banda Aceh, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, yang terletak pada 6° LU,
3.a. Komutasi
4.c. Aktivitas pertanian berkembang pesat karena banyaknya tenaga kerja muda yang masih produktif dan berpendidikan.
5.b.Lapangan kerja di desa jauh lebih baik dibandingkan dengan di kota yang umumnya hanya pertanian
6.d mempertahankan status sosial
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daffagery dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Mar 22