Berikut ini adalah pertanyaan dari ranggans28 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a. Umar bin Abdul Aziz
b. Abu Bakar Ash-Shiddiq
Utsman bin Affan
d. Ali bin Abi Thalib
34. Umar bin Khatab menjadi khalifah selama 10
tahun yaitu ...
a 644 H-654 H
b. 654 H- 664 H
C. 664 H- 674 H
d. 634 H-644 H
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
33. b. Abu Bakar Ash-Shidiq
34. d. 634 H - 644 H
Penjelasan:
nomor 33.
Umar bin Khatab, gak? karena khalifah kedua adalah Umar bin Khatab
nomor 34.
masa kepemimpinan Khalifah Umar bin Khatab berakhir ketika ia tewas dibunuh. Umar bin Khattab dibunuh oleh Abu Lukluk (Fairuz), seorang budak yang fanatik pada saat ia akan memimpin salat Subuh.Peristiwa ini terjadi pada hari Rabu, 25 Dzulhijjah 23 H/644 M. Setelah wafat, jabatan khalifah dipegang oleh Usman bin Affan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alluka22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 29 Aug 21