Berikut ini adalah pertanyaan dari JonathanMarvel pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Yang tau jawab ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ibu kota Jepang adalah Tokyo
Pembahasan
Jepang merupakan salah satu negara yang paling dominan kemajuannya di Asia bersamaan dengan China dan Korea. Jepang sendiri memang secara konstitusional memiliki ibu kota Tokyo (kota terbesar disana). Jepang ini dihuni oleh berbagai ras dan suku, misalnya Suku Yamato (suku terbesar dan terkenal di Jepang), Suku Ainu, dan Ryukyu. Jika ditilik dari aspek sejarah, perkembangan masyarakat Jepang dibagi menjadi beberapa periode, yaitu :
- Periode Prasejarah, yaitu periode yang sangat kuno, belum terbentuk suku yang satu dan yang lain (ada sekitar 700.000 tahun yang lalu)
- Perode Klasik, yaitu periode yang menjadi cikal bakal perkembangan budaya dan interaksi masyarakat Jepang. Pada masa ini, Jepang sudah membangun kekaisaran, namun kekaisaran individualis (sekitar abad ke-5 - 6 M)
- Periode Pertengahan, yaitu periode perkembangan konflik peperangan antar suku. Mungkin periode ini berada pada periode legenda Naruto. Periode ini juga memulai penjajahan antar kekaisaran dengan dibuktikan datangnya Mongolia untuk merebut tanah Jepang (abad 6 - 16 M)
- Periode Modern, yaitu periode perkembangan totalitas bagi masyarakat Jepang. Semua sudah terstruktur secara konstitusional. Kaisar dan pemerintah sudah terbuka akan perdamaian dengan negara lain. Periode ini terjadi sejak abad 18 M - sekarang.
Secara geografis terdapat kota besar yang lumayan berkembang seperti Tokyo, yaitu :
- Kobe.
- Kyoto.
- Yokohama.
- Fujisawa.
- Fujioka.
- Osaka.
Pelajari Lebih Lanjut
- Keadaan penduduk jepang : yomemimo.com/tugas/16504579
- Karakteristik demografis negara jepang : yomemimo.com/tugas/16144235
- Karakteristik negara jepang : yomemimo.com/tugas/3617815
Detail Jawaban
- Kelas : 9
- Mapel : IPS
- Materi : Bab 1 - Negara Maju dan Negara Berkembang
- Kode Kategorisasi : 9.10.1
- Kata Kunci : Ibu kota Jepang, Karakteristik Jepang,
#BelajarBersamaBrainly
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21