PENJAGA ALAMKU Kau tidak pernah lelah kau tidak pernah putus asa kau tidak

Berikut ini adalah pertanyaan dari imamwahyudi10 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

PENJAGA ALAMKUKau tidak pernah lelah
kau tidak pernah putus asa
kau tidak pernah menyerah
mencintai alam di mana kau di besarkan

Angin dan badai adalah sahabatmu
Hujan dan panas adalah penolongmu
air sungai adalah kehidupanmu
alammu adalah ibumu

Maka engkau menjaganya
maka engkau memeliharanya
maka engkau merawatnya
karena alam adalah ibumu

Pertanyaan kakak:

1. Berkisah tentang apakah puisi tersebut?

2. Usaha apa saja yang harus dilakukan untuk menjaga alam?

3. mengapa alam dalam puisi di atas disebut sebagai ibu?

Mohon bantuannya ya kakak! jangan ngasal yaa kak soalnya besok harus di kumpulin!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. penjaga alamku

2. memeliharanya dan merawatnya

3. karena alam telah menjaganya, memeliharanya, dan merawatnya seperti ibunya sendiri.

maaf kalau salah ya kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andarisinaga dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22