jelaskan pengertian teks deskriptif tolong jawab jangan ngasall​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ardeliakumala95 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian teks deskriptif


tolong jawab jangan ngasall​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

{ \boxed{ \small{ \rm{ \color{hotpink}{--Hello--! }}}}}

sᴀʏᴀ ʙᴀɴᴛᴜ ᴊᴀᴡᴀʙ ʏᴀʜ...!

Pembahasan

Deskripsi adalah tulisan yang menggambarkan atau menjelaskan tentang suatu hal, objek atau keadaan tertentu. Teks deskripsi merupakan teks yang ide utamanya merupakan penyampaian dengan menggambarkan objek, dan peristiwa tertentu dengan sangat rinci.

Ciri ciri teks deskripsi :

  • Teks deskripsi mengandung kata sifat yang berguna untuk menggambarkan.
  • Teks deskripsi umumnya berisi kata-kata khusus untuk menggambarkan objek dengan serinci mungkin.
  • Teks deskripsi mengandung kata kerja perasaan dan pendapat yang bertujuan untuk mengungkapkan pandangan pribadi si penulis terhadap subjek yang dituliskan.

Kesimpulan

Jadi, jawabannya adalah Deskripsi adalah tulisan yang menggambarkan atau menjelaskan tentang suatu hal, objek atau keadaan tertentu.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

  • Kelas: 7
  • Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
  • Bab: 8
  • Materi: Mendeskripsikan Sesuatu
  • Kode kategorisasi: 7.1.8

\huge\tt\color{FF6666}{C}\color{FFB266}{a}\color{B2FF66}{l}\color{66FF66}{l}\color{66FFFF}{M}\color{66B2FF}{e}\color{6666FF}{C}\color{B266FF}{h}\color{FF66FF}{an}\color{hotpink}{✘}\color{FF66B2}{}\color{FF9999}{♥︎}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CallMeChan01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Aug 22