Berikut ini adalah pertanyaan dari NADAab2498 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A : Yes, he is
Penjelasan:
"Is he bringing my laptop?" merupakan kalimat tanya dalam bentuk Present Continuous Tense. Kalimat ini berarti "Apakah dia membawa laptop saya?"
Pola jawaban untuk kalimat tanya dalam bentuk Present Continuous Tense adalah:
Yes, S + to be (am, is, are) + V-ing. Jika jawabannya iya. Tetapi jawaban tersebut biasanya bisa disingkat hanya sampai auxilary atau to be.
No, S + to be (am, is, are) + not + V-ing. Jika jawabannya tidak. Jawaban tersebut juga bisa diperpendek tanpa penambahan V-ing.
maka respon yang sesuai dengan pola di atas adalah Yes, he is.
Jadi, jawaban yang benar adalah A.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ozajuana2009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Sep 22