Dalam perlawanan terhadap Belanda, pangeran diponegoro dibantu dua tokoh tangguh

Berikut ini adalah pertanyaan dari NadiaMF5556 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam perlawanan terhadap Belanda, pangeran diponegoro dibantu dua tokoh tangguh salah satunya adalah kyai mojo. peran kyai mojo dalam perang diponegoro adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kiai Mojo berperan sebagai guru spiritual sekaligus panglima pendukung sang pangeran. Perang Diponegoro pada 1825-1830 merupakan suatu tonggak penting dalam sejarah nasional Indonesia.Perang ini termasuk pertempuran besar yang pernah dialami Belanda selama masa penjajahannya di Nusantara.

Penjelasan:

semangat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ORIDEKSMAS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22