Hana ingin memahami simbol-simbol yang digunakan dalam peta ,misalnya perbedaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari flobritney8968 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hana ingin memahami simbol-simbol yang digunakan dalam peta ,misalnya perbedaan artinya warna biru dan hijau . komponen yang dapat membantu hana adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Legenda peta

Penjelasan:

Karena Legenda merupakan keterangan simbol-simbol yang ada dalam peta untuk mempermudah pengguna dalam membaca dan menginterpretasikan peta. Letak legenda berada disisi kanan atau kiri bagian bawah peta.

SEMOGA BERMANFAAT

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatiindahh03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Dec 22