Sahabat Rasul yang ditugaskan untuk menghimpun Al pada masa kholifah

Berikut ini adalah pertanyaan dari dcarakapakerti pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sahabat Rasul yang ditugaskan untuk menghimpun Al pada masa kholifah Abu Bakar As-Sidiq adalah ....A. Zaid Bin Haritsah
B. Usman Bin Affan
C. Umar Bin Khattab
D. Zaid Bin Tsabit
E. Zubair Bin Awam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Zaid Bin Tsabit

Penjelasan:

Pengumpulan Alquran pada masa Abu Bakar ash-Shiddiq Radhiyallahu Anhu disebabkan syahidnya para qari pada Perang Yamamah. Jumlahnya sekitar 50 qari, termasuk Salim maula Abu Hudzaifah. Perang tersebut terjadi pada tahun 12 Hijriyah. 

Karena itulah sang Khalifah memerintahkan Zaid bin Tsabit mengumpulkan Alquran dalam satu mushaf. Kekhawatiran akan hilangnya Alquran dengan sebab kematian hufazh (para hafizh atau penghafal Alquran) melandasi tindakan ini.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh niidafitria19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22