Wangsulan: 3. Kapan gaya bahasa repetisi digunakake dening panganggit? Wangsulan:​

Berikut ini adalah pertanyaan dari litoa1991 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Wangsulan: 3. Kapan gaya bahasa repetisi digunakake dening panganggit? Wangsulan:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gaya repitisi digunaake dening panganggit nalika kepingin njelasaken maksud ing sajroning geguritan niku. Gays repitisi digunaake kanthi mbolan-mbaleni tembung.

Pembahasan :

Gaya atau majas repitisi merupakan pengulangan kembali. Majas repetisi termasuk dalam majas perulangan kalau ditinjau dari bentuknya.

Tetapi jika dilihat dari maknanya, majas ini digolongkan sebagai majas penegasan. Majas repetisi adalah gaya bahasa yang mengungkapkan pengulangan kata dan juga frasa, atau juga klausa yang sama agar dapat mempertegas makna dari kalimat atau wacana tersebut.

Oleh karena itu makna dan juga acuan yang ada dalam kata pengulangan tersebut sama, yang berarti bahwa keseluruhan makna yang terbentuk pada kalimat pertama, kedua serta ketiga, dan seterusnya adalah sama. Selain itu, bentuk pengulangan kata yang tersaji bisa digunakan untuk menunjukkan kuantitas dan juga penegasan gagasan atau bisa hanya sekadar menambah nilai estetikanya saja.

Pelajari lebih lanjut

Macam-macam majas

yomemimo.com/tugas/2648452

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Oct 22