Berikut ini adalah pertanyaan dari supians2005 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Walaupun tidak tahu tentang lulus dan tidak lulusnya, Azkia selalu optimis akan berhasil lulus
dalam menempuh Ujian sekolah, karena dia yakin bahwa segala sesuatu sudah ada Qadha dan
Qadar Allah, dan ada hikmah dari setiap yang dialami dalam hidup. Putri juga meyakini bahwa
dengan usaha yang maksimal dilakukan, akan memperoleh hasil yang tidak mengecewakan,
bahkan ada istilah "usaha tidak akan mendustai hasil".
Dari ilustrasi di atas, hikmah yang dapat disimpulkan dari beriman kepada qadha dan qadar
adalah ....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Hikmah yang dapat disimpulkan dari beriman kepada qadha dan qadar adalah percaya bahwa segala sesuatu telah ditentukan oleh Allah dan bahwa ada hikmah di balik setiap yang dialami dalam hidup. Ini membantu seseorang untuk tetap optimis dan berusaha keras, sambil merelakan hasil akhir kepada kehendak Allah.
jika sesuai tolong bantu jadikan jawaban terbaik ya. terimakasih sehat selalu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VipConect dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jun 23