Berikut ini adalah pertanyaan dari aythela1505 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Carilah satuan turunan dari besaran turunan berikut ini kecepatan percepatan massa jenis dan gaya
a. Kecepatan = Perpindahan / waktu = meter/ sekon
b. Percepatan = meter/ sekon^2
c. Massa jenis = massa/ volume
d. Gaya = massa x percepatan = massa x meter/ sekon^2 = Newton
Pembahasan
menentukan satuan turunan dari besaran turunan . satuan turunan artinya Satuan yang digunakan oleh besaran tertentu dengan cara mengetahui satuan penyusunannya lalu disitu dapat ditemukan satuan turunan nya apa saja setelah itu carik tau nama satuan turunan nya contoh, seperti gaya
massa x meter x sekon^-2 = [M][L][T]^-2 , nama satuannya adalah Newton.
Pelajari Lebih Lanjut :
Dimensi energi Potensial : yomemimo.com/tugas/11586173
Materi cepat rambat bunyi : yomemimo.com/tugas/16896597
Materi dimensi secara lengkap : yomemimo.com/tugas/27428516
Materi dimensi : yomemimo.com/tugas/15088992
Detail jawaban :
Mapel : Fisika
Kelas : 10
Bab : 1 Ruang Lingkup Fisika
Kode soal : 9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Nov 22