Pada tanggal 26 Desember 2006 telah terjadi gempa bumi dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari alintangmr2878 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada tanggal 26 Desember 2006 telah terjadi gempa bumi dan gelombang tsunami di Aceh.  Ratusan ribu jiwa melayang, ribuan rumah hancur, serta sarana dan prasarana transportasi rusak.  Hal ini mengakibatkan pemberian bantuan serta upaya evakuasi korban terhambat.  Konsep geografi yang berkenaan dengan pernyataan tersebut adalah….a. konsep aglomerasi
b. konsep keterjangkauan
c. konsep diferensiasi area
d. konsep morfologi
e. konsep pola 

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. konsep keterjangkauan.

Penjelasan:

Konsep esensial dalam geografi berguna untuk menggambarkan corak abstrak fenomena esensial dari objek material geografi. Konsep geografi ada 10 konsep salah satunya yaitu Konsep Keterjangkauan.

Konsep keterjangkauan meliputi seberapa mudah suatu lokasi dapat diakses dari lokasi lainnya. Aksesibilitas biasanya berkaitan dengan ketersediaan sarana dan prasarana yang menunjang transportasi pada tempat tersebut. Selain itu, keterjangkauan juga meninjau aspek fisik seperti topografi dan bentang alam yang ada pada wilayah tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriyuniar2018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22