Berikut ini adalah pertanyaan dari Mommom969 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
write conversations with expressions of asking for and giving suggestion and offer
1. Adit cannot play a
guitar but he wants to play it.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pada soal di atas, kita diminta membuat percakapan dengan ekspresi bertanya dan memberikan saran atau menawarkan. Berikut ini adalah contoh conversations with expressions of asking for and giving suggestion and offer.
Adit : What are you doing Bimo?
Bimo : I am playing a new song with my guitar.
Adit : Oh ... I can't play the guitar.
Bimo : Do you want to play it? I will teach you.
Adit : Really? Thanks, Bimo. I really want to play it.
Pembahasan
Arti dari dialog di atas adalah
Adit : Kamu sedang apa Bimo?
Bimo : Aku sedang memainkan sebuah lagu dengan gitarku.
Adit : Oh.... Aku tidak bisa bermain guitar.
Bimo: Apakah kamu ingin memainkannya? Aku akan mengajarkanmu. (giving suggestion and offer)
Adit : Sungguh? Terima kasih, Bimo. Aku sangat ingin memainkannya.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang asking and giving suggestion pada yomemimo.com/tugas/11432533
#BelajarBersamaBrinly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Nov 22