Berikan penjelasan korelasi antara teori penawaran dengan aktivitas perdagangan negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari angellinakph pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan penjelasan korelasi antara teori penawaran dengan aktivitas perdagangan negara serta contohnya .

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teori Penawaran Ekspor

Menurut Salvatore (1977), menyatakan bahwa volume ekspor suatu negara ditentukan oleh harga komoditi tersebut di pasar domestik, harga internasional dan secara tidak langsung juga dipengaruhi oleh perubahan nilai tukar (exchange rate), mata uang suatu negara terhadap mata uang negara lain.

Perdangan antar negara adalah suatu perdagangan antara satu negara dengan negara yang meliputi proses ekspor maupun impor yang sangat berpengaruh bagi pendapatan negara. Perdagangan internasional melibatkan mata uang sebagai transaksi jual beli antar negara dan hukum yang digunakan sesuai hukum internasional.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indirahamid dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21