Sebuah berita di-blow up tanpa mempedulikan kebenaran dari berita tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari riskyfsh pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah berita di-blow up tanpa mempedulikan kebenaran dari berita tersebut hal inilah yang dapat membuat keraguan pada public, bahkan ada masyarakat menjadi percaya dengan berita yang belum tentu benar. Selain itu blow up yang dilakukan media juga mempengaruhi pandangan masyarakat terhadap suatu hal tertentu. Dari kutipan tersebut , silahkan lakukan analisis mengenai peran media massa (cetak atau elektronik) dalam penyebaran berita yang tidak verified dan cenderung mengarah pada hoax. Serta kemukakan pendapat Anda terkait media yang dengan mudahnya mem-blowup berita yang bahkan belum dipastikan kebenarannya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Media massa harusmenyajikan pemberitaanyang benar, sesuai dengan fakta serta berimbang. Dalam penyebaran berita yang tidak verifieddan cenderunghoax, peran media massa akan mempengaruhi cara pandang masyarakat dalam melihat permasalahan yang ada.

Penjelasan:

Informasi saat ini semakin terbuka dan bebas. Kecenderungan publik dalam mengakses konten dunia maya secara instan makin memperbanyak berita bohong (hoax).  Berita hoax dapat menimbulkan gejolak sosialdanbentrok horizontal.

Media massa memiliki pengaruh yang besar dalam menentukan arus informasi sehingga akurasi berita harus tetap lebih utama dan lebih penting dibanding dengan kecepatan.  Media massa harus bisa menjadi referensi masyarakat. Artinya, media menjadi media arus utama yang mampu meluruskan informasiyang bersifat hoax dengan menemukanreferensi yang tepat melalui narasumber.  

Dengan memiliki SDM berkualitasyang memenuhistandar jurnalistik, maka mereka memiliki sense of newsyaknipeka dan tanggap terhadap isu-isu yang menjadi highlight. Dengan demikian, media massa mampu menghasilkan karya jurnalistik maksimal.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang  peran media massa pada

yomemimo.com/tugas/2516501

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AndikPujianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Mar 22