My house is........(bigger/biggerst) than yours Jwb ya:(

Berikut ini adalah pertanyaan dari joanitabudiman8 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

My house is........(bigger/biggerst) than yours



Jwb ya:(

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

~ Answer:

bigger

My house is bigger than yours.

.

~ Introduction:

Degrees of comparison menunjukkan perbandingan antara subyek dan obyek. Ini terdiri atas positive, comparative, dan superlative degree.

Positive degree untuk perbandingan yang tidak dapat dipilih salah satunya. Comparative degree untuk membandingkan manakah salah satu dari mereka yang lebih unggul. Superlative degree untuk menunjukkan salah satu yang paling unggul dari yang lain.

Di bawah ini adalah tata cara dalam penggunaan degrees of comparison:

  • positive: as + adjective + as
  • comparative (1): adjective-er + thanuntuk satu dan beberapa duasyllable
  • comparative (2): more adjective + thanuntuk beberapa dua dan lebih dari duasyllable
  • comparative (3): menyesuaikan menurut kata sifatnya
  • superlative (1): the + adjective-estuntuk satu dan beberapa duasyllable
  • superlative (2): the + most adjectiveuntuk beberapa dua dan lebih dari duasyllable
  • superlative (3): menyesuaikan menurut kata sifatnya

~ Discussion:

Halo, sobat cerdas! Untuk membuat degrees of comparison menurut pernyataan tersebut, yuk kita perhatikan pernyataannya dulu.  :)

» My house is ... (big) than yours.

  • Adanya kata than menunjukkan perbandingan pemilihan. Inilah merupakan comparative degree.

Kata big adalah kata yang perlu kita lengkapi pada kalimatnya. Nah, big terjadi penekanan pada huruf akhirnya sehingga menjadi bigger dan biggest. Untuk comparative degree, kita gunakan -erjadi jawabannyabigger.

Dapat dengan memerhatikan tata cara dalam penggunaan comparative degreekarenabig memiliki satu syllablesehingga menggunakan-er menjadi bigger. Apabila biggest,maka termasuksuperlative degreedengan kalimatnya menjadimy house is the biggest.

JAWABANNYA:

bigger

~ Thank you and hope this answer may be helpful.

Good luck! ✿

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keisarrais dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Sep 21