Jelaskan secara mengenai improvisasi gerak dalam lari

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fahri022 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan secara mengenai improvisasi gerak dalam lari

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

gerak impovisasi tari adalah bentuk gerak yang dilakukan penari yang pada setiap saat dapat dilakukan berbeda tetapi masih disesuaikan dengan maksud pengadeganan dari gerak itu sendiri.

 \tt{pelajari \: lebih \: lanjut}

Maksud, makna, dan pengertian dari improvisasi dalam Seni / gerak tari, yaitu gerakan – gerakan yang dilakukan ketika menari dengan cara mencoba – coba, serta dengan tanpa adanya persiapan terlebih dahulu (secara spontan) guna mengeksplor lebih jauh kemampuan berimajinasi dan berimprovisasi dalam menari.

\cal{\textsf{\textbf{ \color{aqua}{\green{༄}{\color{aqua}{an}{\green{sw}{\color{aqua}{er}{\green{᭄}{\color{aqua}{B}{\green{y}{\color{aqua}{: }{\green{♡}{\color{aqua}{kee}{\green{fe}{\color{aqua}{♡}{{ \color{aqua}{࿐}}}}}}}}}}}}}}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keefealvaro8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jan 22