Makna otonimi Daerah dalam mengisi kemerdekaan republik Indonesia ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sd644504 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Makna otonimi Daerah dalam mengisi kemerdekaan republik Indonesia ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Makna otonomi kemerdekaan Indonesia :

  1. Berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia
  2. Berlakunya hukum nasional Indonesia, tidak berlaku hukum kolonial
  3. Puncak perjuangan pergerakan kemerdekaan
  4. Titik tolak pelaksanaan amanat penderitaan rakyat (pembangunan)

Daerah status otonomi :

  1. Pemerintahan Aceh
  2. Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta
  3. Daerah Istimewa (DI) Yogyakarta
  4. Provinsi Papua
  5. Provinsi Papua Barat

Penjelasan:

Pengertian Otonomi Daerah :

Penyerahan wewenang oleh pemerintah pusat kepada daerah otonom dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia dinamakan Otonomi Daerah. Inilah hak istimewa bagi setiap daerah di Indonesia dalam mengelola derahnya sendiri secara mandiri dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia.

TERIMA KASIH :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wullaann13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21