Indonesia menggunakan burung garuda sebagai lambang negara, padahal burung ini

Berikut ini adalah pertanyaan dari laverna1005 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia menggunakan burung garuda sebagai lambang negara, padahal burung ini bukanlah seekor binatang nyata seperti harimau sumatra atau badak jawa akan tetapi garuda merupakan binatang yang ada di dalam sebuah pewayangan dalam cerita hindu, binatang ini merupakan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan Dan Soal

Indonesia adalah salah satu negara Asia Tenggara ( ASEAN ) Indonesia memiliki Lambang Negara, Dan Dasar negara. Lambang negara Indonesia adalah Burung Garuda sebagai simbol yang melambangkan Keagungan, Kejayaan,dan kemuliaan Pada warna emas burung garuda. Bagian paruh, sayap, ekor, dan cakar yang menjadi simbol kekuatan dan tenaga pembangunan. Indonesia juga mempunyai semboyan pada genggam cakar burung garuda yaitu Bhineka Tunggal Ika.

Dasar Negara Indonesia adalah Pancasila Pada perisai didada burung garuda.

Ditanya

Indonesia menggunakan burung garuda sebagai lambang negara, padahal burung ini bukanlah seekor binatang nyata seperti harimau sumatra atau badak jawa akan tetapi garuda merupakan binatang yang ada di dalam sebuah pewayangan dalam cerita hindu, binatang ini merupakan.

Jawab

Dalam Cerita Hindu Burung Garuda adalah salah satu kendaraan dari Dewa Wisnu. Indonesia memilih Burung Garuda sebagai simbol Lambang Negara Indonesia, Dikarenakan Burung Garuda Menggambarkan Bangsa yang besar dan kuat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bintanganugrah825 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22