Berikut ini adalah pertanyaan dari ap1553592 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
those are
this is
that is
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
These are
Penjelasan:
Perbedaan those, these, this dan that
Those untuk kata benda jamak atau kata benda yang berjumlah lebih dari satu dan berjarak jauh dari kita.
These untuk kata benda jamak atau kata benda yang berjumlah lebih dari satu dan berjarak dekat dengan kita.
This untuk kata benda tunggal atau berjumlah satu dan berjarak dekat dengan kita.
That untuk kata benda tunggal atau berjumlah satu dan berjarak jauh dari kita.
______________
Ria ; what are you holding
Tia ; .......key holders, souvenirs from my brother who studies in Singapore.
______
Ria ; apa yang kamu pegang?
Tia; .......pemegang kunci, oleh-oleh dari kakak saya yang kuliah di Singapura.
- .... diisi dengan kata "These" karena dekat dan jamak (key holders = jamak; key holder = tunggal/satu)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MathIntelligence dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 11 May 22