1. Jelaskan bahwa untuk menggerakkan benda diam dibutuhkan gaya yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nala623 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Jelaskan bahwa untuk menggerakkan benda diam dibutuhkan gaya yang cukup! Jawab: ________2. Jelaskan pengaruh gaya pada gambar di atas!
Jawab: ____________

3. Berikan contoh gaya dapat menyebabkan benda bergerak makin cepat!
Jawab: ________________

4. Anto mendorong sebuah meja. Dio dan Roni mendorong meja yang sama. Gaya siapakah yang paling besar dikeluarkan?
Jawab: _____________________

5. Sebutkan dua contoh peristiwa yang menunjukkan bahwa gaya dapat membuat benda diam menjadi bergerak!
Jawab: __________________________

•pliss jawab yang jawab besok juga gpp,•​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

3. bola yg sedang bergerak ditendang dengan kencang oleh aldi, sehingga bola menjadi lebih cepat bergerak.

4. Anto

5. - meja yang diam didorong oleh ariz

- kelereng yang diam disentil oleh alonso

Penjelasan:

4. karena anto mendorong meja sendiri makan gaya yang dikeluarkan anto lebih besar daripada gaya yang dikeluarkan dio dan roni.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh audianurdianti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22