Jelaskan 4 macam motif ekonomi di sertai contoh.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari akbar7851 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan 4 macam motif ekonomi di sertai contoh.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

\huge{ \mathfrak{ \color{purple}{pendahuluan}}}

apa yang dimaksud ekonomi?

ekonomi merupakan serangkaian besar kegiatan yang dilakukan oleh produsen dan konsumen dalam bentuk jual beli.

apa yang dimaksud motif ekonomi?

motif ekonomi merupakan dorongan dari manusia untuk melakukan kegiatan ekonomi.

\huge{ \mathfrak{ \color{blue}{Jawaban}}}

  1. motif individu. motif individu merupakan motif ekonomi yang mendorong seseorang untuk melakukan kegiatan ekonomi yang bertujuan untuk memperbaiki tingkat ekonomi pribadi.
  2. motif keuntungan. motif keuntungan merupakan motif ekonomi yang membuat pelaku kegiatan ekonomi bertujuan untuk memperoleh keuntungan berupa uang, relasi sosial, dan hal fisik yang dapat menguntungkan seseorang atau kelompok.
  3. motif organisasi. motif organisasi merupakan motif yang terbentuk secara konsensus dalam suatu organisasi atau kelompok tertentu seperti perusahaan yang mempunyai tujuan memperoleh keuntungan, mengembangkan suatu organisasi seperti perusahaan, dan memproduksi barang atau jasa dengan berkualitas.
  4. motif kekuasaan. motif kekuasaan merupakan motif yang didasari oleh faktor kekuasaan baik di bidang politik maupun di kehidupan sosial.

contoh contoh dari motif ekonomi:

  1. seseorang bekerja keras untuk mendapatkan uang agar dapat memenuhi kebutuhan sehari harinya ataupun keluarganya.
  2. pemilik lahan menyewakan lahannya untuk disewakan kepada orang lain agar mendapatkan keuntungan dari hasil menyewa lahan.
  3. suatu organisasi atau perusahaan berjuang untuk mendapatkan modal dari investor supaya bisa membuat sebuah bisnis jangka pendek maupun jangka panjang.
  4. seseorang yang sudah mempunyai usaha di suatu wilayah kemudian membuka usaha di wilayah yang lainnya dengan tujuan memperoleh keuntungan secara maximal.

Pelajari lebih lanjut:

yomemimo.com/tugas/3007632

Detail Jawaban:

Mapel: IPS

Kelas: 7

BAB: 5 Tindakan Ekonomi, Motif Ekonomi, dan Prinsip Ekonomi

#AyoBelajar

{\blue{\fcolorbox{blue}{black}{\boxed{{\purple{answer \:by}}}\boxed{{}\red{ MA30032003}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MAGenius dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 21 Apr 22