Materi pembelajaran menulis permulaan dapat berupa puisi anak sederhana. Pilihlah

Berikut ini adalah pertanyaan dari JokiUTTerbaik pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Materi pembelajaran menulis permulaan dapat berupa puisi anak sederhana. Pilihlah satu jenis kegiatan pembelajaran menulis yang sesuai untuk kelas 2 SD, kemudian susunlah langkah-langkah kegiatan pembelajaran menulis dengan menggunakan materi tersebut! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tujuan pembelajaran : siswa mampu menulis tentang deskripsi benda.

Langkah-langkah pembelajaran:

1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

2. Guru membawa sebuah bola ke dalam kelas.

3. Guru meminta murid mempersiapkan alat tulis.

4. Guru meminta murid untuk mengamati bola sambil memikirkan kata-kata tentang bola.

5. Guru meminta murid menulis tentang bentuk ciri- ciri bola seperti bentuk bola, warna bola, fungsi bola.

Pembahasan:

Langkah-langkah pembelajaran merupakan prosedur bagi guru saat melakukan proses pembelajaran. Langkah-langkah pembelajaran biasanya tercantum dalam RPP. RPP digunakan oleh guru sebagai pendoman dalam melakukan pembelajaran. Dalam kelas rendah, guru dapat memanfaatkan media sebagai alat bantu untuk menstimulus proses berpikir siswa. Sebaiknya media yang digunakan pada pembelajaran kelas rendah bersifat konkret.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi RPP pada link yomemimo.com/tugas/40908885

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22