Sebutkan dan jelaskan makna filosofi penamaan tokoh punakawank oleh sunan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Mahendra3533 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan dan jelaskan makna filosofi penamaan tokoh punakawank oleh sunan kalijaga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Istilah punokawan yang konon berasal dari kata: pana yang artinya mengetahui dengan jelas, dan kawan artinya: teman atau sahabat. Sosok karakter Nala Gareng dan Petruk (wayang jawa) adalah saudara angkat yang diadopsi oleh Semar. Antara sosok Gareng dan Petruk ini terdapat karakter yang bertolak belakang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mayananikgilehp3od23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22