Tugas Kelompok Mengamati Peran Fungsional Wilayah Peran wilayah secara fungsional yang optimal

Berikut ini adalah pertanyaan dari awal665 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tugas KelompokMengamati Peran Fungsional Wilayah
Peran wilayah secara fungsional yang optimal dapat mendukung
pemenuhan kebutuhan antarwilayah. Hubungan antarwilayah yang baik
dapat mendorong pembangunan Indonesia ke arah lebih maju. Coba Anda
amati karakteristik wilayah pada gambar. Identifikasilah keunggulan dan
kelemahan wilayah seperti
pada gambar. Menurut Anda,
apa hambatan interaksi wilayah
pada gambar dengan wilayah
lain? Diskusikan bersama
teman Anda secara santun
dan proaktif. Tuliskan hasil
identifikasi Anda dalam
bentuk artikel. Presentasikan
artikel Anda di depan kelas Sumber: https://farm9.staticflickr.com/8765/
dengan sopan dan komunikatif.
17087484811_b694e45358_o.jpg, diunduh 27
Januari 2016
0.5
Gel Pen GP-330
Tugas Kelompok
Mengamati Peran Fungsional Wilayah
Peran wilayah secara fungsional yang optimal dapat mendukung
pemenuhan kebutuhan antarwilayah. Hubungan antarwilayah yang baik
dapat mendorong pembangunan Indonesia ke arah lebih maju. Coba Anda
amati karakteristik wilayah pada gambar. Identifikasilah keunggulan dan
kelemahan wilayah seperti
pada gambar. Menurut Anda,
apa hambatan interaksi wilayah
pada gambar dengan wilayah
lain? Diskusikan bersama
teman Anda secara santun
dan proaktif. Tuliskan hasil
identifikasi Anda dalam
bentuk artikel. Presentasikan
artikel Anda di depan kelas Sumber: https://farm9.staticflickr.com/8765/
dengan sopan dan komunikatif.
17087484811_b694e45358_o.jpg, diunduh 27
Januari 2016
0.5
Gel Pen GP-330

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keunggulan dari karakteristik wilayah tersebut yaitu sebagai pusat transportasi, penyokong pemenuhan bahan pangan, sebagai pusat komunikasi dan sebagai pusat perdagangan. Kelemahan muncul daerah kumuh padat penduduk, tingkat pertumbuhan wilayah perkotaan dengan mengorbankan lahan pertanian ekosistem dan keanekaragaman hayati, yang memengaruhi produksi pangan dan ketahanan iklim serta dapat menimbulkan pembangunan secara spekulatif.    

Pembahasan

Wilayah fungsional adalah suatu wilayah yang difungsikan berdasarkan pada jenis dan kekhususannya. Wilayah ini saling terhubung antara beberapa pusat kegiatan secara fungsional, yang apabila dilihat secara fisik mempunyai kondisi berbeda (heterogen) akan tetapi secara fungsional saling terhubung dalam rangka memenuhi kebutuhan hidup penduduknya. Dalam penerapannya, wilayah fungsional bergantung pada hal-hal sebagai berikut:

  1. Sumber daya manusia    
  2. Sumber daya alam
  3. Lokasi
  4. Fasilitas dan infrastruktur
  5. Akses wilayah

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pembagian tipe wilayah yomemimo.com/tugas/46825462

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Oct 22