Jelaskan yang dimaksud dengan ungkapan adat bersendi syarak syarak bersendi

Berikut ini adalah pertanyaan dari rzkiiilngga pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan yang dimaksud dengan ungkapan adat bersendi syarak syarak bersendi kitabullah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ADAT BASANDI SYARAK, SYARAK BASANDI KITABULLAH. Falsafah Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi KItabullah, merupakan filosofi hidup yang di pegang dalam masyarakat Minangkabau, yang menjadikan ajaran Islam sebagai satu satunya landasan dan atau pedoman tata pola perilaku dalam berkehidupan.

semoga bermanfaat

jadiin jawaban tercerdas ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ahmadihsann04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22