Mobilitas sosial merupakan perpindahan status/posisi seseorang dari lapisan yang satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari egasaputrabintabg pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Mobilitas sosial merupakan perpindahan status/posisi seseorang dari lapisan yang satu ke lapisan yang lain baik meningkat, menurun ataupun setara. Berikan contoh mobilitas yang ada di masyarakat sesuai dengan bentuknya: a. Social climbing b. Social Sinking c. Mobilitas horizontal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • sosial climbing :
  1. Pengusaha restoran yang berawal dari ruko kecil lama-kelamaan sukses dan mempunyai cabang di mana-mana.
  2. Guru naik jabatan jadi wakil kepala sekolah
  • sosial sinking :
  1. Seorang pengusaha mengalami kebangkrutan karena pemasukan perusahaannya makin lama makin menipis.
  2. Seorang karyawan dipecat dari perusahaan di mana dia bekerja.
  • mobilitas horizontal :
  1. pegawai yang dipindah tugaskan ke daerah lain
  2. siswa pindahan dari sekolah lain ke sekolah baru
  3. seorang kepala sekolah yang dipindahkan bertugas ke sekolah lain karena masa kerja di sekolah lamanya sudah habis.

Penjelasan:

maaf kalo salah ! jadikan jawaban tercerdas yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jiilaandpertiwi09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Jan 23