Berdirinya daulah syafawi bermula dari gerakan-gerakan keagamaan, namun kemudian gerakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari infa9905 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berdirinya daulah syafawi bermula dari gerakan-gerakan keagamaan, namun kemudian gerakan tersebut berubah menjadi gerakan …

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Daulah syafawiawalnyagerakan keagamaan, kemudian berubah menjadi gerakan politik.

Penjelasan:

Awal mula berdirinya Dinasti Safawiyah berawal dari gerakan tarekat yang diberi nama Safawiyah. Gerakan pertamanya ada di Persia, tepatnya di Ardabil, sebuah kota kecil di negara Azerbaijan. Wilayah ini didominasi oleh suku Kurdi dan Armen.

Nama Safawiyah sendiri merujuk kepada nama salah seorang guru Sufi di Ardabil bernama Syekh Ishak Safiuddin atau Shafi Ad-Din.

Awalnya gerakan syafawi ini gerakan yang memegang tarekat dengan teguh memegang ajaran agama.

Lama-kelamaan murid-murid tarekat  Safawiyah  mengumpulkan kekuatan dengan menjadi tentara dan sangat fanatik kepada keyakinannya dan juga berorientasi terhadap kepentingan politik.

Bahkan, mereka juga bertikai dengan orang-orang yang tidak sepaham dengan mereka.

Tarekat Safawiyah lalu banyak diterima dan dipahami oleh masyarakat dan mengubah model gerakan spiritual keagamaan menjadi gerakan politik.

Pelajari lebih lanjutmengenaigerakan syafawi di sini:

yomemimo.com/tugas/8345367

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Evakatherina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22