Mengapa fungsi NTP server sangat penting dalam sebuah perusahaan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari khaerulbaso pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa fungsi NTP server sangat penting dalam sebuah perusahaan yang memiliki kantor cabang yang letaknya berjauhan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karena NTP Server berfungsi untuk mengsinkronkan Waktu yang dilakukan oleh protokol dengan tingkat akurasi tinggi hingga bermili detik. hal ini akan sangat membantu Perusahaan yang memiliki cabang dimana mana untuk berkomunikasi dengan baik dan dapat bervariasi pula cara Berkomunikasinya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh danielchistofer12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Feb 23