bagaimana menyatakan short film dalam advertisment?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari realparkchanyeol29 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana menyatakan short film dalam advertisment?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian advertisement text

Menurut Cambridge Dictionary, an advertisement is a picture, short film, song, etc. that tries to persuade people to buy a product or service, or a piece of text that tells people about a job, etc.

Iklan adalah sebuah gambar, film pendek, lagu, dan lain-lain yang mencoba untuk membujuk orang untuk membeli sebuah produk atau jasa, atau sepotong teks yang memberitahu orang-orang tentang sebuah pekerjaan dan lain sebagainya.

Biasanya teks iklan juga dilengkapi dengan gambar yang sesuai dengan produk/jasa yang ditawarkan. Iklan dapat ditemukan di tempat-tempat umum, internet, koran, dan lain-lain.

Tujuan / fungsi advertisement text

Seperti halnya teks lain, advertisement text mempunyai tujuan tersendiri. Iklan dibuat semenarik mungkin untuk mempromosikan produk atau jasa.

Fungsi teks iklan adalah untuk mempromosikan produk atau jasa dan menarik minat calon pembeli atau customer untuk membeli produk atau menggunakan jasa penjual atau penyedia jasa.

Unsur kebahasaan

Teks iklan juga mempunyai unsur kebahasaan yang menjadi ciri dari teks tersebut, yaitu:

Persuasive

Teks iklan bersifat persuasif. Karena tujuannya untuk menarik minat pembeli, maka teksnya harus bisa meyakinkan orang untuk membeli produk atau menggunakan jasanya.

Imperative

Biasanya yang ada dalam iklan berupa kalimat-kalimat imperative, yaitu kalimat yang mengandung perintah.

Informative

Teks iklan juga harus bersifat informatif agar calon pembeli atau pelanggan tahu benar produk atau jasa apa yang diiklankan.

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rarazafira381 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22